Oil Update : Minyak Potensi Flat Jelang Pertemuan OPEC+

Oil Update : Minyak Potensi Flat Jelang Pertemuan OPEC+

kedaitrader.com - Dipasar komoditas minyak, harga minyak kembali terkoreksi setelah aktifitas di terusan Suez kembali normal paska kapal karam yang menghambat disitribusi minyak.

Dipasar Spot, harga minyak ditutup melemah sebanyak $1.21 atau 2.00% berakhir pada level $60.39 per barrel.

Minyak WTI ditutup melemah sebanyak $1.01 atau 1.60% berakhir pada $60.55 per barrel. Brent Crude ditutup melemah sebanyak $0.84 atau 1.30% pada level $64.14 per barrel.

Hari ini, pasar minyak akan terfokus pada hasil laporan API yang menunjukkan adanya kenaikan supply minyak sebanyak 3.9 juta barrel dalam sepekan terakhir.

Potensi pelemahan mungkin akan terjadi paska data API dini hari tadi, namun kisaran harga akan cenderung lebih sempit karena pasar akan berhati-hari jelang pertemuan OPEC awal April ini.

OPEC+ dikabarkan akan memperpanjang program pemotongan produksi minyak pada Mei hingga Juni.



====================================
Subscribe for details & LIVE Recommendation ; News by Whatsapps

Silahkan hubungi Kami untuk pertanyaan seputar Produk dan Pendaftaran member Kedai Trader Platinum 

Kedai Trader 

Telp : +6281288838703
E-mail : kedaitrader@gmail.com

====================================

#RekomendasiForex #RekomendasiEmas #AnalisaEmasHarian #TradingEmas #TradingForex #IntroducerBrokers

   A

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages