Market Review : Emas Flat Jelang Pertemuan Fed

Market Review : Emas Flat Jelang Pertemuan Fed

Harga emas ditutup melemah diesi perdagangan Jum'at (15/12) tertekan oleh pengautan dolar jelang pertemuan Fed pekan ini.

Harga emas terkoreksi bersama dengan sebagian besar pasar rival utama dolar dan aset safe haven lainnya setelah dolar bergerak naik tajam entuh level tertinggi baru tahun ini pada 97.72, sebelum akhirnya kembaliditutup dikisaran 97.48.

Dolar diuntungkan Jelang pertemuan Fed yang ditetapkan untuk menaikkan suku bunga ke-4 tahun ini sebesar 25 Bps pada 19 Desember mendatang.

Hari ini, probability kenaikan suku bunga Fed naik dari 74% menjdi 76$ pagi ini.

Dipenutupan Jum'at (15/12), harga emas spot ditutup turun sebesar $3.75 atau 0.30% berakhir pada level $1,238.05, setelah sempat diperdagangkan hingga setinggi $1,242.85 dan serendah $1,232.70

Dipasar emas berjangka, harga emas kontrak February ditutup turun sebsear $6.0 atau 0.50% berakhir pada level $1,241.40 per troy ounce di Divisi Comex.

Memasuki sesi perdagangan hari ini, pasar emas diperkirakan akan diperdagangkan flat awal pekan ini. 

Dalam pekan ini, harga emas hanya akan terfokus pada pertemuan Fed pada 19 Desember.

Secara teknikal harga emas diperkirakan akan diperdagangkan pada kisaran  $1,244.00 -  $1,232.70.


--

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages