BofA turunkan perkiraan harga minyak AS, Minyak London dan Emas

kedaitrader.com - Bank Of America Merrill Lynch turunkan perkiraan harga minyak mentah london (Brent Crude) menjadi $77 per barel untuk rata-rata tahun depan dan turunkan perkiraan harga minyak mentah US menjadi $72 per barel di 2015.

Dalam enam bulan kedepan Brent Crude diperkirakan akan turun dibawah $60 per barel menurut BofA. Potensi rebound diperkirakan akan terjadi pada sementer akhir tahun depan. 

Untuk harga emas, BofA perkirakan harga emas akan berada pada angka rata-rata $1,100 per barel tahun depan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages