Index Dolar AS Terkoreksi Tajam Siang Ini

kedaitrader.com - Index Dolar AS diperdagangkan melemah pagi ini, terkoreksi tajam setelah mencatatkan level tertinggi baru pada sesi perdagangan sebelumnya.

Siang ini, Dolar berada pada kisaran 98.81 saat berita ini ditulis, mencatatkan level terendah baru dalam pekan ini.

Pada sesi perdagangan sebelumnya - Index Doalr AS ditutup naik sebanyak 14 poin atau 0.14% berakhir pada level 99.18 , setelah sempat diperdagangkan hingga setinggi 99.52 dan serendah 98.92

Perhatikan level support Dolar pada kisaran 98.70 , jika dolar diperdagangan turun hingga dibawah kisaran tersebut, maka pasar rival utamanya (AUD/USD , GBP/USD , EUR/USD) dan pasar Emas (XAU) akan mampu bergerak lebih tinggi dan begitu pula sebaliknya.

Khusus bagi perdagangan AUD/USD siang ini, AUD/USD akan terfokus pada data China.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages